The Power of Wibu
Teman-teman pembaca sekalian, mungkin istilah ini asing ditelinga kita masing-masing. Karena banyak orang hanya tau namun tidak mengetahuinya secara kongkrit. Secara garis besar wibu diartikan sebagai orang-orang non Jepang yang sangat terobsesi dengan kebudayaan Jepang. Maka tidak jarang banyak orang yang tidak menyukainya, mengatakan tidak nasionalis, budaya sendiri tidak dilestarikan, budaya orang lain dibanggakan. Namun berangkat dari tulisan ini, saya ingin membahas tentang mereka yang sering dikatakan wibu karena suka menonton anime. Kata weeaboo sendiri berasal dari cuplikan komik Perry Bible Fellowship karya Nicholas Gurewitch yang waktu itu tidak memiliki makna apapun.
Pernahkahkah kalian melihat teman disekitar kita, mereka yang kalau buat status, beli baju dan sampai gaya berpakaian mengikuti cara anime. Sering sih kita jumpai. Tapi dilansir dari beberapa pendapat, mereka pencinta anime atau wibu, orang wibu atau pencinta anime biasanya lebih cepat berfikir dan memecahkan masalah, dan intelegensia dalam mengingat yang sangat kuat.
Sejarah wibu sendiri di negara ini, ketika masih kecil, di siaran televisi memang kita sudah banyak menonton anime. Jadi tak heran kebiasaan ini menjadikan kita sebagai orang yang benar mencintai anime dan mengambil pelajaran terpenting di dalamnya. Berikut adalah fakta menarik tentang mereka yang wibu, atau pencinta anime:
1. Banyak belajar bahasa asing
Biasanya bahasa asing selalu digunakan didalamnya, makanya tak heran minimal dalam satu perkataan dalam serial anime ada yang diingat dan dijadikan sebagai pegangan ketika kumpul atau bercengkrama.
2. Obat sakit hati yang efektif
Kalau banyak orang ketika patah hati harus liburan dan menghabiskan banyak uang, biasanya wibu mencari dunianya sendiri dengan menghabiskan paket untuk menonton serial anime yang kiranya dapat membantu menghilangkan kesedihannya.
3. Belajar konsep menarik yang tidak didapatkan disekolahan
Agak sedikit aneh sih, namun ini benar adanya. Setiap anime biasanya banyak mengajarkan strategi bagaimana cara berperang, berfikir dan bertindak profesional. Seorang wibu biasanya mereka yang berfikir secara cepat untuk memberikan keputusan yang baik. Makanya tidak heran wibu itu orangnya tenang tapi pasti.
4. Imajinasi yang tinggi
Biasanya para wibu suka berimajinasi, mengandaikan sesuatu bila mana terjadi dikehidupan nyata semoga dapat terwujud seperti yang terjadi di anime contohnya.
5. Memilih pasangan seperti karakter di anime
Memilih sifat pasangan pun seorang wibu harus mengkorelasikannya dengan sifat yang baik pada tokoh anime yang ia sukai, bisa saja sifatnya, cara berfikirnya, bahkan gaya berpakaiannya.
Mungkin itu sih penjelasan singkatnya, sebenarnya saya juga bukan tergolong orang yang hobi menonton anime. Namun ada beberapa kali saya menonton anime, ada sesuatu yang membuat saya termotivasi dan sadar bahwasanya untuk memandang sesuatu itu tidak boleh dari satu sisi melainkan dari banyak sisi. Saya ingat perkataan Itachi dalam anime Naruto, mereka yang bersedia memaafkan diri mereka sendiri dan berani menerima kenyataan itulah yang disebut kuat. Jadi terkadang sesuatu yang sulit dalam hidup ini sendiri adalah mengalahkan diri sendiri, baik itu dari egois dan sifat buruk yang ada.
Pernahkahkah kalian melihat teman disekitar kita, mereka yang kalau buat status, beli baju dan sampai gaya berpakaian mengikuti cara anime. Sering sih kita jumpai. Tapi dilansir dari beberapa pendapat, mereka pencinta anime atau wibu, orang wibu atau pencinta anime biasanya lebih cepat berfikir dan memecahkan masalah, dan intelegensia dalam mengingat yang sangat kuat.
Sejarah wibu sendiri di negara ini, ketika masih kecil, di siaran televisi memang kita sudah banyak menonton anime. Jadi tak heran kebiasaan ini menjadikan kita sebagai orang yang benar mencintai anime dan mengambil pelajaran terpenting di dalamnya. Berikut adalah fakta menarik tentang mereka yang wibu, atau pencinta anime:
1. Banyak belajar bahasa asing
Biasanya bahasa asing selalu digunakan didalamnya, makanya tak heran minimal dalam satu perkataan dalam serial anime ada yang diingat dan dijadikan sebagai pegangan ketika kumpul atau bercengkrama.
2. Obat sakit hati yang efektif
Kalau banyak orang ketika patah hati harus liburan dan menghabiskan banyak uang, biasanya wibu mencari dunianya sendiri dengan menghabiskan paket untuk menonton serial anime yang kiranya dapat membantu menghilangkan kesedihannya.
3. Belajar konsep menarik yang tidak didapatkan disekolahan
Agak sedikit aneh sih, namun ini benar adanya. Setiap anime biasanya banyak mengajarkan strategi bagaimana cara berperang, berfikir dan bertindak profesional. Seorang wibu biasanya mereka yang berfikir secara cepat untuk memberikan keputusan yang baik. Makanya tidak heran wibu itu orangnya tenang tapi pasti.
4. Imajinasi yang tinggi
Biasanya para wibu suka berimajinasi, mengandaikan sesuatu bila mana terjadi dikehidupan nyata semoga dapat terwujud seperti yang terjadi di anime contohnya.
5. Memilih pasangan seperti karakter di anime
Memilih sifat pasangan pun seorang wibu harus mengkorelasikannya dengan sifat yang baik pada tokoh anime yang ia sukai, bisa saja sifatnya, cara berfikirnya, bahkan gaya berpakaiannya.
Mungkin itu sih penjelasan singkatnya, sebenarnya saya juga bukan tergolong orang yang hobi menonton anime. Namun ada beberapa kali saya menonton anime, ada sesuatu yang membuat saya termotivasi dan sadar bahwasanya untuk memandang sesuatu itu tidak boleh dari satu sisi melainkan dari banyak sisi. Saya ingat perkataan Itachi dalam anime Naruto, mereka yang bersedia memaafkan diri mereka sendiri dan berani menerima kenyataan itulah yang disebut kuat. Jadi terkadang sesuatu yang sulit dalam hidup ini sendiri adalah mengalahkan diri sendiri, baik itu dari egois dan sifat buruk yang ada.
"Bahkan di neraka sekalipun akan mekar sekuntum bunga 'persahabatan' dan akan meninggalkan sebuah kelopaknya untuk sebuah kenangan, di saat terapung dipermainkan oleh gelombang, semoga suatu saat nanti bunga itu akan mekar kembali.
-Monkey D. Luffy
Author: Nasir Ahmad Khan Saragih
Klo terobsesi sama orang Lokal, Namanya apa ya.?
BalasHapusIbu atau Bui?
πππππ
Mantap Tulisannya
Mantapp Nasir π
BalasHapusBaru tau loh kalo pecinta anime disebut Wibu ;)
Terima kasih
Mantap doge
BalasHapusOnepieceππͺ
BalasHapusMantap itu gini yang di bahas
I love wibu :*
BalasHapus